Courtyard by Marriott Bandung Dago adalah hotel strategis di Bandung yang terletak di kawasan Dago, pusat kota yang dinamis di Indonesia. Dengan akomodasi yang menggabungkan kenyamanan modern dan keanggunan kontemporer, hotel ini merupakan pilihan ideal baik untuk perjalanan bisnis di Bandung maupun liburan keluarga di akhir pekan.

Nikmati akses mudah ke berbagai tempat menarik, seperti Museum Gedung Sate, factory outlet di Jalan Riau, kuliner di Bandung, Gedung Merdeka, dan Museum Asia Afrika, serta berada dekat dengan Stasiun Bandung.

Untuk kebutuhan acara, Courtyard by Marriott Bandung Dago juga menawarkan ruang acara yang sempurna untuk rapat bisnis, konferensi, atau pesta perusahaan.

 

Manfaat pemesanan langsung
  • Harga Terbaik
  • Gratis Wi-fi
  • Mobile Phone Check In
 

Bersantai Sejenak Pengalaman Yang Menyenangkan

Kamar Deluxe

Menikmati suasana Bandung di kamar berkonsep modern kontemporer dengan pilihan satu atau dua tempat tidur, dilengkapi dengan tempat tidur sofa untuk memenuhi kebutuhan anda. 
Per Night
  • Room Size28 m2
  • Bed

    King/Queen

    /Twin

  • Capacity2 orang dewasa

Kamar Premier

Bekerja dengan maksimal di meja kerja dan beristirahat setelahnya. Kamar yang cocok untuk profesional ataupun tempat menginap keluarga di Bandung. 
Per Night
  • Room Size30 m2
  • BedKing/Twin
  • Capacity2 orang dewasa

Kamar Executive Suite

Kamar tidur yang terhubung dengan ruang tamu untuk menikmati waktu anda bersama keluarga.
Per Night
  • Room Size50 m2
  • BedSingle Bed
  • Capacity2 orang dewasa dan 1 anak

Kamar Premier Suite

Nikmati hari Anda dengan bersantai atau mengobrol ringan dengan teman atau orang yang Anda cintai di kamar Premier Suite.
Per Night
  • Room Size55 m2
  • Bed1 (satu) tempat tidur
  • Capacity2 (dua) orang dewasa dan 1 (satu) anak

Kamar Courtyard Suite

Salah satu suite terbaik kami yang terletak di lantai tertinggi  tipe Courtyard Suite hanya tersedia satu kamar yang dilengkapi dengan ruang tamu yang lebih luas.
Per Night
  • Room Size75 m2
  • Bed1 (satu) tempat tidur
  • Capacity2 (dua) orang dewasa dan 1 (satu) anak

Kamar Corporate Suite

Corporate Suite dilengkapi dengan ruang kerja khusus. Memberikan kenyamanan untuk anda yang bepergian ke Bandung untuk berbisnis maupun berlibur.
Per Night
  • Room Size75 m2
  • Bed1 (satu) tempat tidur
  • Capacity2 (dua) orang dewasa dan 1 (satu) anak

Kamar Royal Suite

Kamar terluas yang dilengkapi dengan ruang tamu, meja makan, dapur bersih dan balkon untuk menikmati pemandangan kota Bandung. 
Per Night
  • Room Size92 m2
  • Bed1 (satu) tempat tidur
  • Capacity2 (dua) orang dewasa dan 1 (satu) anak
The SPA by ZEN
  • Kids Club
  • Swimming Pool
  • Fitness Center
  • Restaurant
  • Free Wi-Fi
  • Venue
  • -->

    Area terdekat  Jelajahi lokasi kami

    MoMo Café

    +62 22 4211 333
    Harga:

    Breakfast : IDR121.000 nett

    A la Carte : Mulai dari IDR 45.000++

     

    Jenis hidangan: Indonesia, Asia, Internasional
    Jam beroperasi
    Breakfast

    06:00  - 10:30 WIB

    Momo Cafe06:00  - 23:00 WIB

    The Lobby Lounge

    +62 22 - 4211- 333
    Harga: Mulai Dari IDR 20.000 nett
    Jenis hidangan: Coffee & Breads To Go
    Jam beroperasi
    Setiap Hari10:00 - 19.00 WIB

    Bar at Dago

    +62 22 4211 333
    Harga: Mulai Dari IDR 45.000 nett
    Jenis hidangan:

    International, Tapas/Bites

    Jam beroperasi
    Kamis, Jumat & Sabtu17:00 - 00:00 WIB

    Kelengkapan

    • Maksimal 800 orang
    • Layar dan Proyektor
    • Sound System
    • Internet cepat
    • Perlengkapan Tulis
    • Microphone Conference

    Ruang Acara dan PertemuanBeritahu tentang pertemuan anda 

    Kami mempunyai ruang acara serbaguna untuk rapat, pernikahan dan konferensi yang tepat dan selenggarakan acara besar anda di ruangan Eidelweis 

    Kelengkapan

    • Maksimal 40 orang

    • Layar dan Proyektor
    • Sound System

    • Internet cepat
    • Perlengkapan Tulis

    • Microphone Conference

    Ruang Acara dan PertemuanBeritahu tentang pertemuan anda

    Ruangan Lavender yang memiliki 2 (dua) breakout room adalah ruangan serbaguna untuk mengadakan rapat atau pertemuan anda

    Kelengkapan

    • Maksimal 400 orang
    • Layar dan Proyektor
    • Sound System
    • Internet Cepat
    • Perlengkapan Tulis
    • Microphone Conference

    Ruang Acara dan PertemuanBeritahu tentang pertemuan anda 

    Ruangan serbaguna Magnolia dapat mencakup 400 orang, cocok untuk acara rapat atau pun konfrensi. 

    Kelengkapan

    • Maksimal 30 orang

    • Layar dan Proyektor

    • Sound System

       

    • Internet Cepat

    • Perlengkapan Tulis

    • Microphone Conference

    Ruang Acara dan PertemuanBeritahu tentang pertemuan anda

    Ruangan Orchid yang memiliki 2 (dua) breakout room adalah ruangan serbaguna untuk mengadakan rapat atau pertemuan anda

    Penawaran SpesialGRILL & CHILL GETAWAY

    Melarikan diri ke tempat pelarian sempurna di mana BBQ yang menggugah selera, minuman menyegarkan, dan suasana santai menciptakan momen tak terlupakan.

    Keuntungan Grill & Chill Getaway:
    Nikmati sarapan sepuasnya untuk dua orang yang dirancang untuk memanjakan lidah Anda.
    Nikmati makan malam BBQ Grill sepuasnya di Terrace untuk dua orang.
    Akses pusat kebugaran modern kami selama 24 jam.
    Bersantai dan rileks dengan akses sauna gratis.
    Segarkan diri dengan akses gratis ke kolam renang kami.
    Biarkan si kecil bersenang-senang dengan akses gratis ke Kids Club.
    Tetap terhubung dengan mudah dengan Wi-Fi kecepatan tinggi gratis.

     Kode Promosi : XPK

    Berlaku Setiap Jumat dan Sabtu

    Periode Menginap : 11 April - 30 Desember 2025

     

    Penawaran SpesialBandung Bliss

    Rencanakan pengalaman menginap untuk perjalanan bisnis atau liburan jangka panjang di Bandung dengan menginap di Courtyard by Marriott Bandung Dago, hotel strategis di kawasan Dago. Nikmati paket menginap longstay menarik.

    • Harga spesial.
    • Sarapan pagi lezat untuk 2 orang
    • Akses 24 jam ke gym hotel
    • Bebas akses ke sauna, kolam renang, dan kids club.

    Jangan lewatkan kesempatan spesial ini, pesan sekarang dengan kenyamanan dan harga spesial yang tak terlupakan!

    Penawaran SpecialSTAY FOR BREAKFAST

    Jelajahi Bandung, menginap di Courtyard by Marriott Bandung Dago, hotel strategis di Bandung.

    Nikmati sarapan yang menggungah selera mulai dari menu Indonesia hingga Western.

    Spesial Paket :

    • Sarapan all you can eat untuk 2 orang/kamar.
    • Bebas akses kolam renang.
    • Bebas aksesn pusat kebugaran 24 jam.
    • Bebas akses Kids Club.
    • Bebas akses sauna.
    • Free Wi-Fi

    Galeri KamiPassion Moves Us Forward